Review Beyond the Ethnic Enclave

Oleh : Immas Putri

The Effect of Ethnic Solidarity and Market Opportunity onWhite, Korean, Mexican, and Black Enterprise
Penulis artikel Zulema Valdez

Pada tulisan ini Valdez menuliskan tentang apa akibat dari adanya pengelompokan daerah etnis pada suatu kawasan terhadap ekonomi. Dia mengambil sampel berdasar pada hasil sensus di Amerika yang dilakukan setiap sepuluh tahun sekali. Valdez mengambil empat kelompok seperti yang tertulis di judul diatas, yaitu etnis kulit putih, Korea, Meksiko, dan kulit hitam. Sampel ini terdiri dari warga yang berusia 18-65 tahun, yang berada di California.
Valdez ingin membuktikan apakah etnis dapat mempengaruhi seseorang untuk dapat memulai suatu usaha. Dalam penelitian ini dia menggunakan variabel bebas dan variabel terikat. Variabel terikat yaitu wirausaha, variabel bebas seperti umur, pendidikan, pencapaian sosial ekonomi, nilai properti rumah tangga, total pendapatan, serta beberapa yang lain.

Komentar

Postingan populer dari blog ini

Pendekatan Formalis dan Substantif dalam Antropologi Ekonomi

Analisis Tema, Alur, dan Karakter Dalam Novel Perahu Kertas