Pertanyakan dari bacaan PETA JALAN ANTROPOLOGI INDONESIA ABAD KEDUA PULUH SATU
Oleh : Immas Putri A
PETA JALAN ANTROPOLOGI INDONESIA
ABAD KEDUA PULUH SATU:
Memahami Invisibilitas
(Budaya) di Era Globalisasi Kapital
Pertanyakan
Dari pengalaman, sejauh ini ada baiknya antropologi tetap
focus pada isu strategis yang berkaitan dengan ontologi identitas budaya, yaitu
pada proses bagaimana kesadaran diri yang dialektis, menyandarkan pada rantai
komunikasi yang jumbuh, antara ”saya” dan ”kamu” yang saling memberi pengakuan
nyata.
Maksud dari pada proses bagaimana kesadaran diri yang
dialektis, menyandarkan pada rantai komunikasi yang jumbuh?
Konsep
Dengan kata lain visualitas adalah pandangan yang termediasi dalam
berbagai citra yang memuat makna dan bukan hanya pandangan kosong. Karena
memuat makna tertentu, visualitas itu memiliki konteks sosial. Jadi visualitas
itu merupakan produk dari proses-proses di dalam wilayah liminal/ambang (dalam
komunitas tertentu), di mana gerakan sosial, demokrasi populer, kesamaan,
totalitas, kuasa rakyat dan segala macam perlawanan terlekat.
Istilah yang belum
paham
1.
Inferiority
complex
2.
Parsonian
3.
Friksi
4.
Dekonstruksionis
5.
Eklektik
6.
Epistemologi
7.
Rekognisi
8.
Proletar
9.
Anteseden
10. Resistensi
11. Transenden
12. Hermeneutik
13. Franchise
14. Commitatus
15. Teralienasi
16. Invisibilitas
Komentar